4 Benda Termahal di Bumi, Nomor 3 Mencengangkan

benda mahal

Di dunia ini ada benda – benda tertentu dengan harga termurah namun tentu saja ada juga benda – benda tertentu dengan harga yang sangat mahal atau bahkan termahal di dunia, yup jika kamu penasaran dengan barang apa saja yang memiliki harga termahal di dunia, berikut kami rangkumkan 4 benda termahal di bumi, mari kita simak

1. Real Estate di Tokyo
real estate tokyo
wikimedia.org

Real estate di Tokyo tercatat menjadi salah satu Real estate dengan harga termahal mencapai Rp 16 juta per meter persegi, dan telah mengalahkan kedudukan London sebagai negara termahal di dunia. Dilansir oleh perusahaan konsultan Mercer, Tokyo menempati urutan ke 3 dunia sebagai kota dengan biaya hidup tertinggi di dunia, sehingga harga properti baik sewa ataupun jual pun akan ikut mahal dan melambung tinggi.

2. Kamera
kamera
wikimedia.org

Kamera klasik jenis Susse Freres Daguerreo berukuran cukup besar ini adalah salah satu kamera dengan harga termahal di dunia yakni mencapai Rp 10,4 miliar. Tahun 1839 kamera klasik ini pertama kali beredar dipasaran dan tentu sudah mengukir sejarah panjang.

3. Bulu Burung Huia
bulu burung huia
inews.co.id

Bagi sebagian orang sehelai bulu memang tidak ada harganya, namun tidak demikian dengan bulu burung Huia yang berasal dari Selandia Baru, burung Huia memang telah punah sehingga jangan heran jika sehelai bulu burung Huia menjadi mahal dan harganya mencapai Rp 153 juta ketika dilelang, mencengangkan bukan?.

4. Muntahan Paus
muntahan-paus
kompas.com

Muntahan paus adalah benda termahal yang paling tidak masuk akal, betapa tidak, untuk sebongkah muntahan ikan paus mencapai harga Rp 3,7 miliar. Muntahan paus atau disebut juga ambergris memang mengandung zat langka, kegunaannya bisa sebagai bahan dalam parfum maupun obat.

cover source : searchenginejournal.com

About Redaktur

Seorang penulis yang biasa saja

View all posts by Redaktur →

Leave a Reply